TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Matius 3:1

Konteks
Yohanes Pembaptis
3:1 Pada waktu itu tampillah Yohanes Pembaptis z  di padang gurun Yudea dan memberitakan:

Yesaya 40:3

Konteks
40:3 Ada suara yang berseru-seru 1 : "Persiapkanlah c  di padang gurun jalan untuk TUHAN, luruskanlah d  di padang belantara jalan raya bagi Allah e  kita!

Lukas 3:2-3

Konteks
3:2 pada waktu Hanas dan Kayafas k  menjadi Imam Besar, datanglah firman Allah kepada Yohanes, l  anak Zakharia, m  di padang gurun. 3:3 Maka datanglah Yohanes ke seluruh daerah Yordan dan menyerukan: "Bertobatlah dan berilah dirimu dibaptis dan Allah akan mengampuni dosamu, n 

Kisah Para Rasul 21:38

Konteks
21:38 Jadi engkau bukan orang Mesir itu, yang baru-baru s  ini menimbulkan pemberontakan dan melarikan empat ribu orang pengacau bersenjata ke padang gurun? t "
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[40:3]  1 Full Life : ADA SUARA YANG BERSERU-SERU.

Nas : Yes 40:3-8

Ayat-ayat ini seperti halnya banyak nubuat di dalam Yesaya, mempunyai beberapa tahap penerapan:

  1. (1) kepada pemulihan orang Yahudi dari pembuangan,
  2. (2) kepada kedatangan Mesias dan keselamatan-Nya, dan
  3. (3) kepada penyempurnaan penebusan di langit baru dan bumi baru. PB melihat penggenapan ayat Yes 40:3 di dalam Yohanes Pembaptis -- pendahulu Mesias (Mat 3:1-4; Mr 1:1-4; Luk 1:76-78; Yoh 1:23). Yohanes menjelaskan bahwa cara untuk mempersiapkan diri bagi kedatangan Tuhan adalah melalui pertobatan (Mat 3:1-8).



TIP #17: Gunakan Pencarian Universal untuk mencari pasal, ayat, referensi, kata atau nomor strong. [SEMUA]
dibuat dalam 0.04 detik
dipersembahkan oleh YLSA